Bejagadget
  • News
  • kabar ponsel
  • Tech News
  • internet
  • Laptop & Tablet
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua
Bejagadget
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua
Bejagadget

Bocoran Baru Samsung Galaxy A71 Mengungkap Desain Layar Berlubang dan Pengaturan Quad-Camera

yuda Oleh yuda
Jumat, 22 November 2019 │09:51 WIB
render Samsung Galaxy A71

Bocoran baru Samsung Galaxy A71 datang dalam render yang mengungkapkan bahwa smartphone ini akan membawa desain Infinity-O dengan satu lubang di-layar dan memiliki pengaturan quad-camera di belakang

5
SHARES
FacebookTwitterLinkedinLineMail
WhatsappPinterestSkypeTelegram

Bejagadget.com – Selain Galaxy A51, Samsung juga sepertinya sedang bekerja pada smartphone Galaxy A Series lainnya bernama Galaxy A71 yang sebelumnya sudah kita lihat diuji Geekbench di bulan September lalu.

Sekarang bocoran baru Samsung Galaxy A71 kembali bocor yang kali ini datang dalam sebuah render perangkat untuk memberi kita gambaran tentang desain yang bakal dibawa oleh smartphone tersebut.

Render yang dibuat oleh cashkaro bersama tipster populer @OnLeaks itu mengungkapkan bahwa Samsung Galaxy A71 akan membawa desain Infinity-O dengan satu lubang di-layar yang merupakan rumah untuk kamera selfie.

Render Samsung Galaxy A71

1 Dari 4
- +
Render Samsung Galaxy A71
Render Samsung Galaxy A71
Render Samsung Galaxy A71
Render Samsung Galaxy A71

Ini mirip dengan apa yang kita lihat pada render Galaxy A51 yang meminjam desain milik Galaxy Note 10 Series. Bahkan bagian belakang juga terlihat mirip.

Di mana ada pengaturan quad-camera dalam desain persegi panjang yang ditemani oleh LED flash. Tapi Galaxy A71 lebih besar karena dikatakan bakal mengemas layar AMOLED 6,7 inci dan memiliki dimensi 163,5 x 76 x 7.9mm.

Baca Juga:
  • Samsung Galaxy S10 Lite Menerima Sertifikasi NBTC Mengisyaratkan Peluncurannya Segera
  • Samsung Resmi Bawa Ponsel Lipat Galaxy Fold ke Indonesia
  • Pengguna Galaxy M20 dan Galaxy M30 Sekarang Harus Mendapatkan Android 10
  • Samsung Galaxy A71 Ikut Diluncurkan Dengan Membawa Kamera 64MP

Di bagian belakang kita tidak melihat kehadiran sensor sidik jari yang sepertinya akan Samsung pindahkan di-layar. Berbicara kamera, sebelumnya dilaporkan bahwa empat kamera belakang di smartphone ini salah satunya bisa menjadi kamera utama 48 megapiksel.

Ada juga tiga kamera lainnya yang mencakup 12MP wide-angle, 12MP telephoto, dan sensor TOF 3D. Untuk selfie atau panggilan video, kita bisa mengharapkan kamera 32MP terpasang di-layar.

Adapun untuk spesifikasi yang diharapkan, penerus dari smartphone Samsung Galaxy A70 itu bisa tiba dengan ditenagai oleh chipset Snapdragon 675 yang digabungkan bersama 8GB RAM dan harus langsung berjalan di OS Android 10.

Untuk saat ini spesifikasi Samsung Galaxy A71 masih langka, tapi seharusnya itu lebih tangguh dibandingkan Galaxy A70 terutama jika berbicara sektor fotografi.

Belum ada informasi dari Samsung tentang peluncuran Galaxy A71, tapi sepertinya ponsel akan menjadi bagian dari jajaran Galaxy A Series baru milik Samsung yang sedang mereka persiapkan untuk debut di tahun depan.

5
SHARES
FacebookTwitterLinkedinLineMail
WhatsappPinterestSkypeTelegram
Tags: gadget samsungGalaxy A Seriessamsung
Sebelumnya

Samsung Galaxy S10 Lite Terlihat di FCC Menjelang Peluncurannya

Selanjutnya

Samsung Galaxy S10 Lite Akan Meluncur Bulan Desember Bersama Galaxy Note 10 Lite

yuda

yuda

bloger teknologi penuh gairah yang memiliki ketertarikan khusus pada hal-hal yang berhubungan dengan teknologi mobile.

Baca Juga

Render Samsung Galaxy A

Samsung Galaxy S10 Lite Menerima Sertifikasi NBTC Mengisyaratkan Peluncurannya Segera

15 Desember 2019
Ponsel Lipat Galaxy Fold

Samsung Resmi Bawa Ponsel Lipat Galaxy Fold ke Indonesia

13 Desember 2019
Android 9 Pie Datang ke Samsung Galaxy M10 dan M20

Pengguna Galaxy M20 dan Galaxy M30 Sekarang Harus Mendapatkan Android 10

13 Desember 2019
Samsung Galaxy A71

Samsung Galaxy A71 Ikut Diluncurkan Dengan Membawa Kamera 64MP

13 Desember 2019
Samsung Galaxy A51

Samsung Galaxy A51 Resmi Meluncur Dengan Layar Infinity-O dan 48MP quad-camera

13 Desember 2019
Ponsel Lipat Baru Samsung dengan Desain Clamshell

Ponsel Lipat Baru Samsung Mungkin Akan Diluncurkan Bersama Galaxy S11

12 Desember 2019
Selanjutnya
Kamera Samsung Galaxy S10 + Sebanding Dengan Mate 20 Pro, Namun Lebih Unggul di Kamera Selfie

Samsung Galaxy S10 Lite Akan Meluncur Bulan Desember Bersama Galaxy Note 10 Lite

Tinggalkan Komentar

Populer

Gambar Nyata Huawei Nova

Gambar Nyata Huawei Nova 6 Muncul Mengkonfirmasi Desain Yang Bocor Selama Ini

2 Desember 2019
Tampang Depan dan Belakang Ponsel Redmi K30 Muncul Berkat Bocoran Baru

Smartphone Redmi K30 Pro Dikabarkan Tiba Bulan Maret 2020 Dengan Snapdragon 865

10 Desember 2019
Bocoan Segar Huawei P40 Pro

Bocoran Segar Huawei P40 Pro Muncul Mengungkap Banyak Informasi

12 Desember 2019
Samsung Galaxy S10

Samsung Galaxy S10 Series Mendapatkan Pembaruan Stabil Android 10

29 November 2019
Render Baru Meizu 17 Perlihatkan Desain Layar Melengkung Dengan Bezel Ramping

Bocoran Baru Meizu 17 Muncul Dengan Kamera Depan Yang Tersembunyi

18 November 2019
pembaruan Realme 3 Pro

Mengaktifkan Dark Mode di Realme 3 Pro Harus Lebih Cepat Berkat Pembaruan Baru

15 Desember 2019

Terbaru

Smartphone Redmi K30 5G

Redmi K30 5G Segera Mendapatkan Versi 12GB RAM

5 jam yang lalu
ZTE Axon 10 Pro

ZTE Axon 10s Pro Dengan Snapdragon 865 Sedang Dipersiapkan

15 jam yang lalu
Render Samsung Galaxy A

Samsung Galaxy S10 Lite Menerima Sertifikasi NBTC Mengisyaratkan Peluncurannya Segera

19 jam yang lalu
pembaruan Realme 3 Pro

Mengaktifkan Dark Mode di Realme 3 Pro Harus Lebih Cepat Berkat Pembaruan Baru

23 jam yang lalu
Poster Promosi Smartphone OPPO A91

Smartphone OPPO A91 dan A8 Muncul Dalam Poster Promosi

1 hari yang lalu
Smartphone Realme X50 5G

Smartphone Realme X50 5G Kemungkinan Tiba di Bulan Januari 2020

1 hari yang lalu
  • Tentang Kami
  • Contact us
  • Privacy
  • Terms of Use

© 2019 BEJAGADGET MEDIA

  • News
  • kabar ponsel
  • Tech News
  • internet
  • Laptop & Tablet

© 2019 BEJAGADGET MEDIA