Bejagadget
  • News
  • kabar ponsel
  • Tech News
  • internet
  • Laptop & Tablet
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua
Bejagadget
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua
Bejagadget

Huawei Enjoy Max Adalah Nama Lain Dari Honor 8X Max

Faisal Oleh Faisal
Rabu, 10 Oktober 2018 │17:29 WIB
Huawei Enjoy Max Adalah Nama Lain Dari Honor 8X Max

Dalam postingannya, Evan mengatakan bahwa smartphone Huawei Enjoy Max adalah rebadged dari Honor 8X Max yang diluncurkan awal bulan lalu. Ini cukup masuk akal, karena daftar TENAA sebelumnya juga telah mengungkapkan bahwa perangkat ini memiliki spesifikasi yang hampir sama seperti Honor 8X Max

5
SHARES
FacebookTwitterWhatsappLinePinterest
LinkedinMailSkypeTelegram

Bejagadget.com – Masih ingat dengan ponsel misterius milik Huawei yang muncul di TENAA bulan lalu dengan desain waterdrop notch? Rupanya ponsel tersebut adalah Huawei Enjoy Max.

Hal itu terungkap berkat laporan baru dari Evan Blass, dimana ia baru saja muncul di Twitter dengan memposting beberapa gambar smartphone yang diklaim bahwa itu adalah Huawei Enjoy Max.

7.12-inch Huawei Enjoy Max, a rebadged Honor 8X Max. pic.twitter.com/kThADcoIOH

— Evan Blass (@evleaks) 10 Oktober 2018

Dalam postingannya tersebut, Evan mengatakan bahwa smartphone Huawei Enjoy Max adalah rebadged dari Honor 8X Max yang diluncurkan awal bulan lalu. Ini cukup masuk akal, karena daftar TENAA sebelumnya juga telah mengungkapkan bahwa perangkat ini memiliki spesifikasi yang hampir sama seperti Honor 8X Max.

Sayangnya Evan tidak mengungkapkan lebih detail mengenai spesifikasi yang bakal Huawei Enjoy Max bawa,keculi ukuran layar yang dikatakan akan memiliki 7,12 inci. Namun meski begitu, menurut daftar TENAA sebelumnya, perangkat ini akan tiba dengan desain waterdrop notch dan menawarkan resolusi layar 2244 x 1080.

Smartphone yang memiliki dimensi 177,57 x 86,24 x 8,48mm dan berat 210 gram itu akan digerakan oleh prosesor 1.95GHz yang disandingkan bersama 4GB RAM dan pilihan penyimpanan 64GB/128GB yang dapat diekspansi hingga 256GB melalui slot kartu microSD.

Di sektor fotografi, Huawei Enjoy Max dikatakan bakal tiba dengan mengusung pengaturan kamera ganda dibelakang terdiri dari 16MP + 2MP mirip seperti yang dimiliki oleh Honor 8X Max. Sedangkan untuk selfie atau panggilan video, sudah ada satu kamera sebesar 8 megapiksel.

Agar bisa digunakan sepanjang hari, smartphone yang akan berjalan di sistem operasi 8.1 Oreo itu bakal disematkan oleh baterai besar berkapasitas 5000mAh. Seperti kebanyakan smartphone Huawei lainnya, Huawei Enjoy Max juga akan memiliki sensor sidik jari yang terpasang dibelakang.

Belum diketahui berapa harga yang bakal Huawei patok untuk smartphone barunya, begitu juga dengan peluncurannya. Tapi ada kemungkinan jika Huawei Enjoy Max akan diluncurkan sebelum peluncuran duo Mate 20.

5
SHARES
FacebookTwitterWhatsappLinePinterest
LinkedinMailSkypeTelegram
Tags: huaweismartphone huawei
Sebelumnya

Render Baru Perlihatkan OPPO R19 Dengan Kamera Depan Terpasang Di-layar

Selanjutnya

OPPO K1 Resmi Diluncurkan Dengan Membawa Sensor Sidik Jari di-layar Dan Harga Terjangkau

Faisal

Faisal

Pecandu teknologi yang terobsesi dengan smartphone dan Perangkat gadget lainnya. Menikmati musik dan membaca buku adalah kegiatan saya di waktu luang

Baca Juga

Huawei Mate X2

Huawei Mate X2 Resmi Diumumkan Dengan Desain Baru dan Banyak Peningkatan Didalamnya

23 Februari 2021
kamera Huawei P40 Pro

Pasokan Huawei P50 Dilaporkan Berkurang Dan Waktu Pengiriman Mungkin Juga Akan Tertunda

21 Februari 2021
Huawei P40 5G

Huawei P40 4G Dengan Chipset Kirin 990 Mungkin Akan Segera Datang

7 Februari 2021
jadwal peluncuran Huawei Mate X2

Huawei Mate X2 Dikonfirmasi Akan Datang Dengan Ditenagai Chipset Kirin 9000

4 Februari 2021
Huawei Mate X

Ponsel Lipat Huawei Mate X2 Dikonfirmasi Akan Meluncur Pada 22 Februari

3 Februari 2021
Huawei Mate Xs 2

Huawei Mate X2 Diperkirakan Tiba di Akhir Bulan Februari Dengan Desain Baru

2 Februari 2021
Selanjutnya
OPPO K1

OPPO K1 Resmi Diluncurkan Dengan Membawa Sensor Sidik Jari di-layar Dan Harga Terjangkau

Tinggalkan Komentar
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua

Populer

Xiaomi Mi 11 Global

Xiaomi Mi 11 Memulai Debutnya di Pasar Global

9 Februari 2021
OnePlus 8T render 1

OnePlus 9E Kemungkinan Datang Dengan Layar 90Hz dan Ditenagai Snapdragon 690

25 Februari 2021
Ponsel Android Go Nokia 1.3

Bocoran Baru Nokia 1.4 Mengungkap Harganya

28 Januari 2021
retail box smartphone Realme Narzo 30 Series

CEO Realme Menggoda Narzo 30 Pro yang Mengungkap Desainnya

18 Februari 2021
Nubia Red Magic 6 dengan dukungan refresh rate tinggi

Nubia Red Magic 6 Akan Datang Dengan Dukungan Refresh Rate 165Hz

25 Februari 2021
Samsung Galaxy M02

Samsung Galaxy M02 Resmi Dengan Desain Infinity-V dan Membanggakan Baterai besar

2 Februari 2021

Terbaru

bocoran Redmi Note 10

Retail Box Redmi Note 10 Muncul Bersama Hands on Video Menjelang Debutnya

1 jam yang lalu
Samsung Galaxy M62 Siap Diluncurkan

Samsung Galaxy M62 Siap Diluncurkan Dengan Baterai 7.000 mAh

12 jam yang lalu
Nubia Red Magic 6 dengan dukungan refresh rate tinggi

Nubia Red Magic 6 Akan Datang Dengan Dukungan Refresh Rate 165Hz

14 jam yang lalu
Realme Narzo 30 Pro 5g

Realme Narzo 30 Pro Resmi Diluncurkan Bersama Narzo 30A

16 jam yang lalu
OnePlus 8T render 1

OnePlus 9E Kemungkinan Datang Dengan Layar 90Hz dan Ditenagai Snapdragon 690

23 jam yang lalu
Samsung 50MP ISOCELL GN2

Kamera 50MP ISOCELL GN2 Diumumkan Samsung Dengan Dual Pixel Pro dan Memiliki Piksel Lebih Besar

1 hari yang lalu
  • Tentang Kami
  • Contact us
  • Privacy
  • Terms of Use

© 2021 BEJAGADGET MEDIA

  • News
  • kabar ponsel
  • Tech News
  • internet
  • Laptop & Tablet

© 2021 BEJAGADGET MEDIA