Bejagadget
  • News
  • kabar ponsel
  • Tech News
  • internet
  • Laptop & Tablet
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua
Bejagadget
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua
Bejagadget

Ponsel 5G iQOO Terjangkau Segera Datang Setelah Disetujui TENAA

Faisal Oleh Faisal
Rabu, 25 November 2020 │18:57 WIB
Ponsel 5G iQOO V2054A disertifikasi TENAA

iQOO V2054A yang identitasnya masih menjadi telah mendapatkan sertifikasi TENAA di mana itu akan menjadi Ponsel 5G iQOO terjangkau yang datang mengemas layar waterdrop notch 6,58 inci dengan dual-camera belakang dan menjalankan OS Android 11

4
SHARES
FacebookTwitterWhatsappLinePinterest
LinkedinMailSkypeTelegram

Bejagadget.com – Saat ini sudah banyak ponsel terjangkau yang membawa dukungan konektivitas generasi terbaru 5G, dan tampaknya iQOO akan segera memilikinya.

Minggu lalu, satu smartphone diduga milik iQOO yang membawa nomor model V2054A menerima sertifikasi TENAA dengan sedikit informasi. Tetapi sekarang daftar telah diperbarui yang kali ini memberi kita banyak informasi tentangnya.

Berdasarkan daftar TENAA, iQOO V2054A akan menjadi ponsel 5G yang datang menampilkan layar LCD berdiagonal 6,58 inci dengan menawarkan resolusi Full HD Plus (1080 x 2400 piksel) dan memiliki rasio aspek 20:9.

Beberapa gambar yang diterbitkan TENAA mengungkapkan bahwa ponsel 5G iQOO itu bakal mengemas desain waterdrop notch dan modul kamera berbentuk persegi panjang di belakang yang sekilas mengingatkan kita pada Vivo X50 Pro.

iQOO V2054A TENAA
iQOO V2054A sertifikasi TENAA

Namun ponsel 5G iQOO ini terlihat hanya memiliki pengaturan dual-camera yang salah salah satunya berukuran besar dan itu bukan sensor gimbal, melainkan kamera utama 13 megapiksel.

Kamera kedua adalah lensa 2 megapiksel yang selanjutnya ditemani oleh LED flash dan sensor sidik jari dapat ditemukan di sisi kanan. Ada juga satu kamera 8 megapiksel berada di depan untuk digunakan mengambil foto selfie atau panggilan video.

Baca Juga:
  • iQOO 7 Resmi Dengan Ditenagai Snapdragon 888 Hingga Mendukung 120W FlashCharge
  • Dua Varian Warna iQOO 7 Diungkap Berkat Penggoda Baru
  • Smartphone iQOO 7 Dikonfirmasi Akan Mendukung 120W fast charging
  • Smartphone iQOO 7 Muncul Dalam Poster Penggoda Memamerkan Desain Belakangnya

Lanjut ke dapur pacu, TENAA hanya menyebutkan CPU octa-core dengan clock 2.0GHz tanpa menyebutkan nama prosesor yang sebenarnya. Tetapi bagaimanapun itu harus sudah mendukung konektivitas 5G.

Terlepas dari prosesor yang belum diketahui, iQOO V2054A akan tersedia dalam beberapa pilihan RAM mulai dari 4GB, 6GB, dan 8GB dengan digabungkan bersama penyimpanan asli sebesar 128GB yang tidak bisa di ekspansi karena tidak dilengkapi kartu microSD.

Menariknya, smartphone berdimensi 164,15 x 75,35 x 8,4 mm dan berat 185,5 gram itu akan langsung menjalankan OS Android 11 dan baterai berkapasitas 4.910 mAh untuk membuatnya bisa terus menyala yang juga dikabarkan datang dengan dilengkapi oleh dukungan fast charging 18 Watt.

Sekarang yang masih menjadi misteri adalah nama sebenarnya tentang smartphone ini. Namun melihat spesifikasi yang ditawarkan, tampaknya iQOO V2054A akan menjadi ponsel 5G iQOO mid-range berbiaya terjangkau.

Mungkin kita akan melihatnya ditempatkan di bawah Z-Series atau U-Series yang merupakan jajaran ponsel kelas menengah dari iQOO. Kapan peluncuran smartphone ini juga masih tersembunyi.

Namun biasanya perangkat yang telah disetujui sertifikasi TENAA sudah dekat ke peluncuran. Kita dapat mengharapkan iQOO akan membuatnya menjadi resmi sebelum akhir tahun ini.

4
SHARES
FacebookTwitterWhatsappLinePinterest
LinkedinMailSkypeTelegram
Tags: iQOOJaringan 5G
Sebelumnya

Samsung Galaxy A12 Diumumkan Bersama Galaxy A02s Dengan Membanggakan Baterai Besar

Selanjutnya

Lenovo K12 Pro Dapat Diluncurkan Sebagai Moto G9 Power yang Berganti Merek

Faisal

Faisal

Pecandu teknologi yang terobsesi dengan smartphone dan Perangkat gadget lainnya. Menikmati musik dan membaca buku adalah kegiatan saya di waktu luang

Baca Juga

Huawei Nova 7 SE 5G LOHAS Edition

Huawei Nova 7 SE 5G LOHAS Edition Meluncur Dengan Ditenagai Kirin 820E dan 64MP quad-camera

23 Januari 2021
OPPO A93 5G 1

OPPO A93 5G Diresmikan Dengan Ditenagai Snapdragon 480 dan Harga yang Terjangkau

15 Januari 2021
HTC Desire 21 Pro 5G

HTC Desire 21 Pro 5G Diresmikan Dengan Layar 90Hz dan Ditenagai Snapdragon 690

14 Januari 2021
smartphone OPPO A93 5G

OPPO A93 5G Terdaftar di China Telecom Mengungkap spesifikasi dan Desainnya

14 Januari 2021
Samsung Galaxy A32 5G

Samsung Galaxy A32 5G Resmi Sebagai Ponsel 5G Termurah dari Samsung Dengan Spesifikasi Menarik Didalamnya

14 Januari 2021
OPPO Reno 4 SE 5G

Ponsel OPPO Bertenaga Snapdragon 480 Dapat Segera Meluncur

12 Januari 2021
Selanjutnya
Lenovo Z6 Diklaim Sebagai Smartphone Teringan di Dunia

Lenovo K12 Pro Dapat Diluncurkan Sebagai Moto G9 Power yang Berganti Merek

Tinggalkan Komentar
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua

Populer

bocoran Redmi Note 9T

Redmi Note 9T Dengan Dimensity 800U Mengunjungi Geekbench dan Render Mengungkap Desainnya

1 Januari 2021
Realme X7 Pro global

Realme X9 Mulai Menggoda Memamerkan Desain Tipis

21 Januari 2021
Lenovo Tab P11

Lenovo Tab P11 Diumumkan Dengan Ditenagai Snapdragon 662 dan Baterai Besar

8 Januari 2021
Huawei Nova 8 Pro King of Glory Edition

Huawei Nova 8 Pro King of Glory Edition Diluncurkan Dengan Desain Menarik

13 Januari 2021
Vivo Y31 1

Vivo Y31 Resmi Dengan Ditenagai Snapdragon 662 dan membawa 48MP Triple-camera

21 Januari 2021
Vivo V20 2021

Vivo V20 2021 Diumumkan Dengan Kamera Selfie 44MP dan Ditenagai Oleh Snapdragon 730G

24 Desember 2020

Terbaru

Realme Watch

Realme Watch 2 Disertifikasi FCC yang Memberi Banyak Informasi

3 jam yang lalu
bidikan langsung Red Magic 6

Red Magic 6 Muncul Dalam Bidikan Langsung Mengungkap Desain Baru yang Menarik

5 jam yang lalu
Huawei Nova 7 SE 5G LOHAS Edition

Huawei Nova 7 SE 5G LOHAS Edition Meluncur Dengan Ditenagai Kirin 820E dan 64MP quad-camera

9 jam yang lalu
Motorola Edge S dalam bidikan langsung

Motorola Edge S Diuji AnTuTu dan Muncul Dalam Bidikan Langsung Mengung Keseluruhan Desainnya

18 jam yang lalu
Realme C20

Realme C20 Sekarang Menjadi Resmi Dengan Membanggakan Baterai Besar

21 jam yang lalu
Honor V40 5G

Honor V40 5G Akhirnya Resmi Dengan Kamera 50MP dan Ditenagai Dimensity 1000+

22 jam yang lalu
  • Tentang Kami
  • Contact us
  • Privacy
  • Terms of Use

© 2021 BEJAGADGET MEDIA

  • News
  • kabar ponsel
  • Tech News
  • internet
  • Laptop & Tablet

© 2021 BEJAGADGET MEDIA