Bejagadget
  • News
  • kabar ponsel
  • Tech News
  • internet
  • Laptop & Tablet
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua
Bejagadget
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua
Bejagadget

Ponsel OnePlus Bertenaga Snapdragon 690 Yang Tidak Dikenal Melewati Geekbench

yuda Oleh yuda
Minggu, 12 Juli 2020 │07:47 WIB
Ponsel OnePlus Bertenaga Snapdragon 690

Ponsel OnePlus misterius telah muncul di Geekbench dengan ditenagai oleh prosesor Qualcomm Snapdragon 690 dan 6GB RAM yang mengisyaratkan jika itu bisa menjadi versi lebih terjangkau dari OnePlus Nord

4
SHARES
FacebookTwitterWhatsappLinePinterest
LinkedinMailSkypeTelegram

Bejagadget.com – OnePlus bersiap meluncurkan smartphone barunya bernama OnePlus Nord pada 21 Juli yang bocorannya mulai bermunculan dalam beberapa minggu terakhir ini yang mengungkap banyak informasi.

Menurut rumornya, OnePlus Nord akan menjadi smartphone kelas menengah pertama dari OnePlus setelah OnePlus X yang perusahan buat resmi hampir lima tahun lalu dan gagal memenuhi ekspektasi.

Sementara kita sedang menantikan peluncuran OnePlus Nord, ternyata OnePlus memiliki satu lagi smartphone mid-range yang nampaknya sedang mereka persiapkan yang mungkin akan segera mereka rilis dalam waktu dekat.

Informasi itu datang setelah ponsel baru milik OnePlus muncul di platform benchmark Geekbench dengan membawa nomor model BE2028. Identitas smartphone ini belum diketahui, tetapi yang jelas itu bukanlah OnePlus Nord.

Itu karena nomor modelnya berbeda, di mana OnePlus Nord memiliki nomor model AC2003. Berdasarkan daftar Geekbench, smartphone OnePlus yang satu ini akan tiba dengan menjalankan OS Android 10 dan memiliki setidaknya 6GB RAM.

Akan Ditenagai Oleh Snapdragon 690

Sementara nama prosesor belum dikonfirmasi, beberapa orang percaya jika itu adalah Snapdragon 690. Adapun dalam pengujiannya, Geekbench memberikan skor 609 untuk ponsel baru milik OnePlus itu di single-core dan 1728 di multi-core.

OnePlus BE2028 geekbench

Snapdragon 690 sendiri adalah prosesor baru dari Qualcomm yang sudah mendukung konektivitas 5G untuk jajaran perangkat kelas menengah. Dengan alasan itu, OnePlus BE2028 sepertinya akan menjadi smartphone 5G kelas menengah yang sedang OnePlus kerjakan.

Mungkin itu juga akan ditempatkan di bawah smartphone OnePlus Nord dengan label harga yang lebih murah. Tetapi sayangnya identitas dari OnePlus BE2028 saat ini masih langka. Selain itu, kapan Ponsel OnePlus bertenaga Snapdragon 690 ini akan perusahaan luncurkan juga masih menjadi misteri.

Baca Juga:
  • Detail Tampilan dan Spesifikasi Utama OnePlus 9 Series Terungkap
  • OnePlus 9 Akan Mendukung Reverse Wireless Charging, Bidikan Langsung Menegaskan Desain Punch-hole Dengan Layar Datar
  • OnePlus 9 Lite Bertenaga Snapdragon 865 Kemungkinan Diluncurkan Bersama Saudaranya Dengan Harga Lebih Terjangkau
  • Rangkaian Gambar Milik OnePlus 9 Mengungkap Banyak Informasi

Spesifikasi Snapdragon 690

Sekedar mengingatkan, Snapdragon 690 yang Qualcomm rilis bulan lalu adalah prosesor pertama dengan dukungan 5G di bawah Snapdragon 600 Series dengan dilengkapi oleh Modem X51 yang beroperasi pada jaringan 5G sub-6GHz dan juga mendukung konektivitas dual-mode SA/NSA.

Snapdragon 690 dibangun pada proses 8nm yang hadir dalam pengaturan 2x core Cortex A-77 dan 6x core Cortex A-55. Ada juga Adreno 619L sebagai pengolah grafis yang 60x lebih cepat dibandingkan pendahulunya.

Selain konektivitas 5G, penerus dari Snapdragon 675 itu juga telah dilengkapi Wi-Fi 6 AI Engine baru bernama ARCSOFT bersama dukungan refresh rate 120Hz dan kamera tunggal hingga 192 megapiksel atau 32 megapiksel + 16 megapiksel dalam pengaturan dual-camera.

Sampai sekarang kita belum melihat smartphone bertenaga Snapdragon 690 diluncurkan. Ada peluang bagus untuk OnePlus AC2003 sebagai salah satu smartphone pertama dengan ditenagai oleh Snapdragon 690 yang tiba di pasar.

Namun kita harus menunggu bocoran lain datang untuk memberi lebih banyak informasi. OnePlus Nord akan diluncurkan 21 Juli, mungkin di sana, kita juga akan melihat ponsel OnePlus bertenaga Snapdragon 690 ikut diluncurkan.

( source │ Via )

4
SHARES
FacebookTwitterWhatsappLinePinterest
LinkedinMailSkypeTelegram
Tags: Jaringan 5Goneplus
Sebelumnya

Menjelang Rilis, ASUS ROG Phone 3 Mampir di NCC Yang Mengungkap Baterai Besar

Selanjutnya

Ponsel Vivo Bertenaga Snapdragon 720G Mengunjungi Geekbench

yuda

yuda

bloger teknologi penuh gairah yang memiliki ketertarikan khusus pada hal-hal yang berhubungan dengan teknologi mobile.

Baca Juga

OPPO A55 5G

OPPO A55 5G Diresmikan Dengan Ditenagai Dimensity 700 Dan Baterai Besar

26 Januari 2021
Render Baru OnePlus 9 Pro

Detail Tampilan dan Spesifikasi Utama OnePlus 9 Series Terungkap

24 Januari 2021
Vivo S7 Muncul Dalam Gambar Nyata

Vivo S7t Bertenaga Dimensity 820 Segera Datang

24 Januari 2021
render Nokia 6.3

Ponsel Nokia Quicksilver yang Tidak Dikenal Terlihat di Geekbench

24 Januari 2021
Samsung Galaxy A52 5G 2

Peluncuran Samsung Galaxy A52 5G Semakin Dekat Setelah Mengantongi Sertifikasi Bluetooth SIG dan Wi-Fi Alliance

24 Januari 2021
Huawei Nova 7 SE 5G LOHAS Edition

Huawei Nova 7 SE 5G LOHAS Edition Meluncur Dengan Ditenagai Kirin 820E dan 64MP quad-camera

23 Januari 2021
Selanjutnya
Vivo Y19

Ponsel Vivo Bertenaga Snapdragon 720G Mengunjungi Geekbench

Tinggalkan Komentar
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua

Populer

Redmi Note 9 Pro 5G quad camera belakang

Xiaomi Mi 10i Akan Tiba Dengan Sensor Kamera Baru 108MP dan Ditenagai Oleh Snapdragon 750G

2 Januari 2021
Black Shark 3 dan Black Shark 3 Pro

Black Shark 4 Mencetak Skor AnTuTu yang Mengesankan

14 Januari 2021
bocoran Redmi Note 9T

Redmi Note 9T Dengan Dimensity 800U Mengunjungi Geekbench dan Render Mengungkap Desainnya

1 Januari 2021
Vivo X60 dan Vivo X60 Pro

Vivo X60 dan Vivo X60 Pro Diresmikan Dengan Ditenagai Chipset Exynos 1080 dan Fotografi yang Menawan

30 Desember 2020
Realme Watch

Realme Watch 2 Disertifikasi FCC yang Memberi Banyak Informasi

23 Januari 2021
Realme X7 Pro global

Realme X9 Mulai Menggoda Memamerkan Desain Tipis

21 Januari 2021

Terbaru

Xiaomi Mi 10

Xiaomi Mi 10 Versi Snapdragon 870 Sedang Dalam Perjalanan

15 jam yang lalu
Render CAD Samsung Galaxy A72 5G

Samsung Galaxy A72 Muncul di Situs Resmi, Harga Terungkap

19 jam yang lalu
Samsung Galaxy A52 5G

Harga Samsung Galaxy A52 5G dan Galaxy A52 4G Telah Bocor

19 jam yang lalu
OPPO A55 5G

OPPO A55 5G Diresmikan Dengan Ditenagai Dimensity 700 Dan Baterai Besar

21 jam yang lalu
Retail box yang diduga milik OPPO Find X3 Lite

Diduga Retail Box OPPO Find X3 Lite Bocor Mengungkap Desainnya

22 jam yang lalu
Render CAD Samsung Galaxy A72 5G 1

Samsung Galaxy A72 4G Akan Datang Dengan Dukungan 25W Fast Charging

1 hari yang lalu
  • Tentang Kami
  • Contact us
  • Privacy
  • Terms of Use

© 2021 BEJAGADGET MEDIA

  • News
  • kabar ponsel
  • Tech News
  • internet
  • Laptop & Tablet

© 2021 BEJAGADGET MEDIA