Bejagadget
  • News
  • kabar ponsel
  • Tech News
  • internet
  • Laptop & Tablet
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua
Bejagadget
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua
Bejagadget

Smartphone Redmi 9 Prime Segera Diluncurkan Dengan Mengemas Full HD+ Display

yuda Oleh yuda
Minggu, 02 Agustus 2020 │12:03 WIB
Redmi 9

Smartphone Redmi 9 Prime akan segera diluncurkan dengan mengemas layar Full HD Plus sebagai nilai jualnya yang diharapkan memiliki pengaturan quad-camera belakang hingga baterai berkapasitas besar seperti yang ditawarkan Redmi 9

4
SHARES
FacebookTwitterWhatsappLinePinterest
LinkedinMailSkypeTelegram

Bejagadget.com – Redmi yang merupakan sub-merek Xiaomi telah meluncurkan smartphone entry-level bernama Redmi 9 sebagai penerus dari Redmi 8. Bahkan mereka juga sudah memiliki varian lain yang disebut Redmi 9A dan Redmi 9C.

Tetapi mereka masih belum puas dan akan segera menambah anggota baru dengan meluncurkan smartphone baru di seri ini yang kali ini akan disebut sebagai Redmi 9 Prime.

Kabar tentang Redmi 9 Prime di ungkap langsung oleh Manu Kumar Jain dalam pengumuman di Twitter dan juga mengatakan bahwa smartphone baru perusahaannya itu akan diluncurkan pada tanggal 4 Agustus.

Super excited for the launch of #Redmi9Prime on 4th Aug @ 12 noon! ?#PrimetimeAllrounder features best-in-class features, one among them being a display, that no other phone offers in the price band.?#BackToPrime with #FHD+ display! ? RT if you ♥️ this.#Xiaomi ❤️ #FullHD pic.twitter.com/X1v63NjJNc

— Manu Kumar Jain (@manukumarjain) July 31, 2020

VP Global Xiaomi itu juga mengkonfirmasi bahwa smartphone Redmi 9 Prime akan datang dengan mengemas layar Full HD Plus Display sebagai fitur andalan yang tidak dimiliki oleh ponsel lain di kelasnya.

Selain tampilan, sayangnya untuk saat ini detail lain tentang smartphone Redmi 9 Prime masih tersembunyi. Namun beberapa orang meyakini bahwa Redmi 9 Prime adalah rebranded dari versi global Redmi 9 yang memulai perjalanannya di Spanyol pada Juni lalu.

Baca Juga:
  • Smartphone Redmi Note 10 dan Redmi Note 10 Pro Dikabarkan Akan Tiba Bulan Depan
  • Xiaomi Merilis Daftar Smartphone Yang Dijadwalkan Menerima MIUI 12.5
  • Redmi 9T Resmi Dengan Membanggakan Baterai Besar Dan Memiliki Quad-camera
  • Redmi Note 9T 5G Resmi Dengan ditenagai Dimensity 800U dan Baterai Besar

Jika benar, itu berarti kita akan melihat Redmi 9 Prime datang mengemas layar berukuran 6,53 inci bergaya tetesan air atau perusahaan menyebutnya sebagai Dot-Drop display dengan lekukan kecil di bagian atasnya untuk menampung satu kamera selfie 8 megapiksel.

Ada juga kamera utama 13 megapiksel yang dipasangkan bersama kamera ultra-wide angle 8 megapiksel, lensa makro 5 megapiksel dan sensor kedalaman 2 megapiksel berada di belakang terbungkus dalam cangkang berbahan polycarbonate dengan finishing matte yang bertekstur.

desain Dewdrop notch Redmi 9
Redmi 9 quad camera

Bagian belakang juga ada sensor sidik jari untuk otentikasi biometrik selain memanfaatkan fitur AI Face Unlock dan seperti Redmi 9, kita juga dapat mengharapkan Redmi 9 Prime tiba dengan ditenagai oleh prosesor MediaTek Helio G80 bersama beberapa varian RAM dan penyimpanan internal.

Selanjutnya itu harus berjalan di sistem operasi Android 10 dengan versi terbaru antarmuka MIUI di atasnya dan dihidupkan oleh baterai besar berkapasitas 5.020 mAh yang dilengkapi dengan dukungan fast charging melalui port USB Type-C hingga 18 Watt.

4
SHARES
FacebookTwitterWhatsappLinePinterest
LinkedinMailSkypeTelegram
Tags: gadget xiaomiRedmixiaomi
Sebelumnya

Mengenal Apa Itu USB Type-C dan Beragam Manfaatnya

Selanjutnya

Ponsel Xiaomi yang Tidak Dikenal Melewati Geekbench Dengan Spesifikasi Unggulan

yuda

yuda

bloger teknologi penuh gairah yang memiliki ketertarikan khusus pada hal-hal yang berhubungan dengan teknologi mobile.

Baca Juga

POCO M3

Resmi Meluncur, Ini Harga si “entry level killer” POCO M3 di Indonesia

22 Januari 2021
Redmi Note 9T 5G

Smartphone Redmi Note 10 dan Redmi Note 10 Pro Dikabarkan Akan Tiba Bulan Depan

21 Januari 2021
Xiaomi Mi Notebook 14 IC

Xiaomi Mi Notebook 14 (IC) Meluncur Dengan Dilengkapi Webcam Terintegrasi

20 Januari 2021
Xiaomi Mi Note 10 Lite

Pembaruan Xiaomi Mi Note 10 Lite Menghadirkan Android 11

19 Januari 2021
Xiaomi MIUI 12.5

Xiaomi Merilis Daftar Smartphone Yang Dijadwalkan Menerima MIUI 12.5

17 Januari 2021
Ponsel Lipat Xiaomi di Kehidupan Nyata

Diduga Ponsel Lipat Xiaomi Muncul di Kehidupan Nyata

16 Januari 2021
Selanjutnya
Xiaomi Mi 10

Ponsel Xiaomi yang Tidak Dikenal Melewati Geekbench Dengan Spesifikasi Unggulan

Tinggalkan Komentar
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua

Populer

Samsung Galaxy A32 5G

Samsung Galaxy A32 5G Resmi Sebagai Ponsel 5G Termurah dari Samsung Dengan Spesifikasi Menarik Didalamnya

14 Januari 2021
Vivo Y31

Vivo Y31 Muncul Dalam Poster yang Mengungkap Desain dan Spesifikasi Utamanya

14 Januari 2021
Samsung Exynos 2100

Samsung Exynos 2100 Diluncurkan Dengan Menawarkan kinerja yang Menjanjikan

13 Januari 2021
Samsung Galaxy Watch Active2 Rose Gold

Samsung Merilis Galaxy Watch Active2 Rose Gold Dan SmartThings Find Hadir Dalam Pembaruan Terbarunya

18 Januari 2021
Lenovo Tab P11

Lenovo Tab P11 Diumumkan Dengan Ditenagai Snapdragon 662 dan Baterai Besar

8 Januari 2021
smartphone OPPO A93 5G

OPPO A93 5G Terdaftar di China Telecom Mengungkap spesifikasi dan Desainnya

14 Januari 2021

Terbaru

Motorola Edge S dalam bidikan langsung

Motorola Edge S Diuji AnTuTu dan Muncul Dalam Bidikan Langsung Mengung Keseluruhan Desainnya

2 jam yang lalu
Realme C20

Realme C20 Sekarang Menjadi Resmi Dengan Membanggakan Baterai Besar

4 jam yang lalu
Honor V40 5G

Honor V40 5G Akhirnya Resmi Dengan Kamera 50MP dan Ditenagai Dimensity 1000+

5 jam yang lalu
Vivo X60 Pro+

Vivo X60 Pro+ Diluncurkan Dengan Menawarkan Spesifikasi yang Menjanjikan

9 jam yang lalu
Samsung Galaxy S21 dan Galaxy S21 kamera belakang

Samsung Galaxy S21 Versi 4G Mungkin Akan Segera Datang

16 jam yang lalu
POCO M3

Resmi Meluncur, Ini Harga si “entry level killer” POCO M3 di Indonesia

22 jam yang lalu
  • Tentang Kami
  • Contact us
  • Privacy
  • Terms of Use

© 2021 BEJAGADGET MEDIA

  • News
  • kabar ponsel
  • Tech News
  • internet
  • Laptop & Tablet

© 2021 BEJAGADGET MEDIA